Contoh Kalimat Perbandingan Setara dalam Bahasa Inggris dan Rumus

Pada kesempatan sebelumnya, penulis telah menjelaskan mengenai perbandingan bertingkat. Maka pada kesempatan kali ini, penulis akan menjelaskan lebih spesifik lagi mengenai sub dari perbandingan bertingkat; perbandingan setara. Ya, seperti namanya “setara” yang mana sesuatu hal disamakan dengan sesuatu hal lainnya. Misalnya, buah jeruk sama asamnya dengan buah strawberry. Itu artinya, kalimat perbandingan setara digunakan untuk […]

Contoh Object of A Preposition Beserta Artinya

Hai semuanya!. Pada kesempatan kali ini, penulis akan memberikan contoh dan sedikit menjelaskan mengenai object of a preposition. Dari beberapa dari anda mungkin sudah familiar dengan kata preposition. Ya, preposition adalah salah satu part of speech yang berfungsi untuk menerangkan verb (kata kerja), adjective (kata sifat) dan noun (kata benda), seperti in, on, at, with, […]

Inilah Cara Menghafal Teks Drama Bahasa Inggris dengan Cepat

Pada kesempatan sebelumnya, penulis telah menjelaskan bagaimana cara menghafal naskah pidato bahasa Inggris dengan mudah. Lalu bagaimana cara menghafal naskah yang lebih panjang lagi seperti naskah drama dalam bahasa Inggris? Beberapa dari anda apalagi yang masih duduk di bangku sekolah kemungkinan mengalami kesulitan untuk menghafalkannya, selain naskahnya yang panjang, ditambah  lagi naskahnya menggunakan bahasa Inggris. […]

Inilah Cara Menghafal Pidato Bahasa Inggris dengan Mudah

Beberapa dari kalian kemungkinan pernah membuat atau membaca pidato bukan?. Ya, membaca pidato sangatlah mudah jika kita menggunakan bahasa kita sendiri yaitu bahasa Indonesia, tetapi bagaimana jika kita berpidato dengan menggunakan bahasa Inggris? Bagi pemula seperti kita pasti tidak mudah untuk menghafal pidato berbahasa Inggris. Nah, bagaimana caranya agar kita dapat menghafal pidato bahasa Inggris […]

Contoh Kalimat Perbandingan Benda dalam Bahasa Inggris – Rumus dan Arti

Pada kesempatan yang lalu, penulis telah memberikan beberapa contoh kalimat perbandingan dalam bahasa Inggris. Pada saat ini, penulis akan menjelaskan lebih spesifik lagi mengenai perbandingan benda dalam bahasa Inggris. Baik, seperti biasa, penulis akan menjelaskan terlebih dahulu apa itu kalimat perbandingan benda dalam bahasa Inggris berserta contohnya. Jadi,  kalimat perbandingan benda adalah sebuah kalimat yang […]

Contoh Kalimat Suffix dalam Bahasa Inggris – Rumus dan Penjelasan

Bagi anda yang tidak berkencimpung dalam ilmu bahasa/ linguistics, mungkin anda masih awam dengan yang namanya kalimat suffix. Apa itu kalimat suffix?. Ya, kalimat suffix adalah suatu huruf imbuhan yang ditempatkan di akhir bentuk dasar kata (root), seperti –ment, -ion, -tion, -ness, -fy, -ly, -ous dan lain sebagainya. Contoh Kalimat Suffix dalam Bahasa Inggris Suffix […]

Contoh Kalimat Perbandingan dalam Bahasa Inggris – Definisi dan Rumus

Hai semuanya!. Pada kesempatan kali ini, penulis akan memberikan beberapa contoh kalimat perbandingan dalam bahasa Inggris. Sebelum penulis akan memaparkan beberapa contoh kalimat perbandingan, penulis akan menjelaskan terlebih dahulu apa itu kalimat perbandingan. Kalimat perbandingan atau comparative degree adalah sebuah kalimat yang membandingkan sesuatu dengan sesuatu yang lain, yang mana sesuatu tersebut dapat mencangkup cangkupan […]

A-Z Contoh Kalimat Gaul dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya

Di era globalisasi ini, kita dengan mudah mengetahui dan mempelajari bahasa yang dimiliki oleh negara lain, bahkan informasi perkembangan bahasa di negara lainpun dapat kita ketahui dengan mudah. Seperti yang kita ketahui, salah satu sifat bahasa adalah dinamis yang mana itu artinya bahwa; ia tidak terlepas dari perubahan bahasa yang mungkin akan terjadi pada tatanan […]

Contoh Kalimat Order dalam Bahasa Inggris dan Artinya

Sebelum penulis memberikan contoh kalimat order dalam bahasa Inggris, penulis akan menjelaskan terlebih dahulu, apa itu kalimat order dan bagaimana tatanan bahasa pada kalimat order. Jadi, kalimat order bukanlah kalimat pesanan atau kalimat meminta bantuan, akan tetapi kalimat order adalah sebuah kalimat yang tersusun dari kata-kata yang berdasarkan tatanan bahasa baku dalam bahasa Inggris. Lalu […]

Pentingnya Belajar Bahasa Inggris Menurut Para Ahli

Terdapat sangat banyak bahasa yang digunakan untuk berkomunikasi, kira-kira terdapat 7000 bahasa di dunia. Lalu, bagaimana kita bisa berkomunikasi dengan seseorang di negara lain? Apakah kita harus mampu menguasai sekitar 7000 bahasa agar dapat berkomunikasi? Tentu saja tidak. Kita tidak harus menguasai seluruh bahasa, yang terpenting adalah kita bisa berbahasa Inggris, mengapa? Karena bahasa Inggris […]