Memahami bahasa inggris menjadi hal yang sangat penting, karena akan digunakan dalam kehidupan sehari-hari khususnya dalam pendidikan. Dengan memahami bahasa inggris akan mempermudah kita untuk berinteraksi dengan orang turis atau orang-orang luar negeri.
Dengan menggunakan bahasa inggris akan mempermudah kita dalam membaca literature yang berbahasa inggris. Bahasa inggris telah digunakan di berbagai negara di dunia. dengan meluasnya penggunaan bahasa inggris akan semakin membuat orang untuk belajar bahasa inggris. Baca: Rumus If Clause dalam Bahasa Inggris
Salah satu materi bahasa inggris yang penting adalah belajar mengenai kalimat conjunction atau kalimat penghubung. Kalimat conjunction merupakan kalimat yang berfungsi untuk penghubung antara dua kalimat atau lebih. Baca: Contoh General Truth If Clause
Dengan menggunakan kalimat conjunction, akan mempermudah pendefinisian kalimat dengan bahasa inggris. Maksud dari kalimat tersebut bisa disampaikan dengan jelas. Inilah contoh kalimat Conjunction As If dan artinya:
Contoh kalimat conjunction dengan kata penghubung As If:
- He knows everything about computer, as if he was a computer technician
Artinya: Dia mengetahui segala hal tentang komputer, seolah dia adalah seorang teknisi komputer
- She will be off exploring Europe, as if she had never been to Europe many times
Artinya: Dia akan pergi menjelajahi eropa, seolah dia sudah pernah ke eropa berkali-kali
- She will be cooking a variety of foods of Italy, as if She had learned about Receipes of Italian Foods
Artinya: Dia akan memasak berbagai makanan itali, seolah dia sudah paham mengenai resep masakan Italy
- You look dull once, as if were doing the task field
Artinya: Kamu terlihat kusam sekali seolah sedang melakukan tugas lapangan (Materi Lain: Rumus Adjective Clause Who dan Whom )
- They look pissed, as if being angry to others
Artinya: Mereka terlihat kesal seolah sedang marah ke orang lain
- The students seem happy, as if they have been completed the final project presentations
Artinya: Para murid itu terlihat bahagia seolah telah selesai presentasi final project
- The moms that look happy, as if there are discounts at the Mall
Artinya: Para ibu-ibu itu terlihat bahagia seolah sedang ada diskon di mall
- I felt as if i have been free of duties in this semester
Artinya: Aku merasa seperti telah bebas dari tugas-tugas di semester ini
- Hot weather once, as if the rain was not down today
Artinya: Cuaca panas sekali seolah hujan tidak turun hari ini
- He looks cool, as if hell as well will be the MC at the event
Artinya: Dia terlihat keren sekali seolah akan menjadi MC di acara itu
- Star bright, as if it’s close to the earth
Artinya: Bintangnya terang seolah dekat dengan bumi
- He looks so handsome, as if he was an actor of drama movies
Artinya: Dia terlihat ganteng seperti aktor film drama
- She looks condused, as if will face a lot of problems
Artinya: Dia terlihat bingung seolah akan menghadapi banyak masalah
- I’m confused, as if my head is spinning
Artinya: Aku bingung seperti kepalaku berputar-putar
- The sky looks cloudy, as if the rainstorm look like going down
Artinya: Langit terlihat mendung sekali seolah hujan badai akan turun
- The moon and the stars in the sky does not seem, as if it will rain
Artinya: Bulan dan bintang tidak tampak di langit seolah akan turun hujan
- Many fish in the sea that were starnded on the mainland, as if to be going the tsunami
Artinya: Ikan di laut banyak yang terdampar di daratan seolah akan terjadi tsunami
- Trees swaying, as if a sudden earthquake will occur
Artinya: Pohon bergoyang-goyang seolah akan terjadi gempa mendadak
- He can’t swim, but desperate to try snrokel, as if he’s already mastered the snorkel
Artinya: Dia tidak bisa berenang namun nekat untuk mencoba snorkeling seolah dia sudah menguasai snorkeling
- He spent a lot of money to spend, as if the money would not run out
Artinya: Dia menghabiskan banyak uang untuk belanja seolah uangnya tidak akan habis
Itulah beberapa contoh kalimat Conjunction As If dan artinya. Semoga artikel ini bermanfaat untuk anda.
Baca Juga: