15 Contoh Adjective Berakhiran -ing dan -ed

Dalam artikel kali ini yang akan dibahas adalah contoh adjective yang berakhiran ing dan ed. Seperti yang kita ketahui bahwa adjective adalah kata sifat, namun dengan penambahan akhiran –ing atau –ed akan membuat kata adjective berubah maknanya. Perhatikan penjelasan dibawah ini.

Penjelasan Adjective Berakhiran -ing dan -ed

Seperti yang kita pelajari didalam bahasa indonesia dalam suatu kata dasar terkadang diikuti oleh imbuhan akhiran ataupun awalan.

Akhiran –ing atau –ed jika disamakan dengan pelajaran bahasa indonesia adalah menyerupai awalan me- atau di-. Semisal dimakan dan memakan, mereka mempunyai kata dasar yang sama yaitu makan, jika di rubah dalam bentuk bahasa inggris maka akan menjadi eated dan eating, dimana eated adalah dimakan atau termakan dan eating adalah memakan. Bagaimana cara mengingatnya?? Cukup kalian ingat imbuhan “–ed” mengandung huruf “d” di dalamnya jadi otomatis maknanya dalam bahsa indonesia adalah “di-“.

Penjelasan lainnya jika kalian masih kurang paham adalah jika dalam suatu kalimat adjective mendapat imbuhan –ed maka maksudnya adalah adjective tersebut mengutarakan apa yang di rasakan oleh si subjek kepada objeknya, namun jika adjective mendapat akhiran –ing, maka adjective tersebut mengutarakan bahwa si subjeknya sendirilah yang memiliki sifat seperti itu.

Baca arikel ini juga :

  1. Adjective
  2. Penggunaan Kata -ing dalam Bahasa Inggris
  3. Rumus Passive Voice
  4. Contoh Kalimat Tenses Aktif dan Pasif

Jika kalian masih bingung mari kita mulai membahas contoh, perhatikan contoh – contoh dibawah ini :

  1. I am shocked, I don’t realize if you already come (aku terkaget / kaget, aku tidak mengira jika kamu telah datang)
    I am shocking when I screaming at you (aku mengagetkan ketika aku meneriakimu)
  2. I am confused with your sentences (aku dibingungkan dengan kata-katamu)
    I am confusing when i try to describe something (aku membingungkan ketika aku mencoba untuk mendeskripsikan sesuatu)
  3. The lamp is shining (lampunya bersinar)
    The land is shined by sun (dataran disinari oleh matahari)
  4. Jono is always disturbing Ana (Jono selalu menggangu Ana)
    Ana always disturbed by Jono (Ana selalu diganggu oleh Jono)
  5. That woman has killed by thief (Perempuan itu telah dibunuh oleh pencuri)
    That thief is killing the woman (Pencuri itu membunuh perempuan)
  6. I am always typing use my ten fingers (Aku selalu mengetik memakai 10 jariku)
    The letter has typed by Jessica and Jono (Surat telah diketik oleh Jessica dan Jono)
  7. The liquid is tested by the professor (Cairan itu di teliti oleh profesor)
    Professor is testing that liquid (Professor meneliti cairan itu)
  8. Jono is a boring person (Jono adalah seseorang yang membosankan)
    Jono is bored in the class (Jonomerasa bosan di kelas) 
  9. The cookies has cooked by Ana (Kue telah dimasak oleh Ana)
    Ana is cooking cookies (Ana memasak kue)
  10. Jack has punched by Jono (Jack telah dipukul oleh Jono)
    Jono is punching by Jack (Jono memukul Jack)
  11. The office boy always clening toilet everyday (petugas pembersih selalu membersihkan toilet tiap hari)
    The toilet is always cleaned by office boy (toilet selalu dibersihkan oleh petugas pembersih)
  12. The ticket has booked by Ana (Tiket telah dipesan oleh Ana)
    Ana is already booking ticket (Ana telah memesan tiket)
  13. If you want to make a coffee, you must boiling the water first (Jika kamu ingin membuat kopi, kamu harus merebus airnya terlebih dahulu)
    The water for coffee must boiled first (air untuk kopi harus direbus)
  14. I am so tired today (aku sangat lelah hari ini)

Nah, itulah contoh adjective yang berakhiran ing dan ed. Semoga bisa lancar belajar Bahasa Inggris!