Categories
Writing

Penggunaan Italics dalam Bahasa Inggris – Contoh Lengkap

Penggunaan italics dalam bahasa Inggris hampir sama dalam kalimat berbahasa Indonesia. Tujuan suatu kata atau kalimat dibuat italic atau miring ke kanan karena sebagai penegasan pada kata, bagian kata, atau kelompok tertentu.

Lalu kapan lagi kamu bisa menggunakan italic dalam sebuah kata atau kalimat? Berikut rumusnya:

  • Gunakan italic jika kamu ingin menunjukkan penekanan. Misalnya : She was the only girl inthe class who got 100% on the exam.
  • Menunjukkan judul dari hasil yang telah dikerjakan. Misalnya : Michael Jackson’s Thriller album, Parachutes by Cold Play
  • Menunjukkan jika kata atau kalimat itu merupakan bahasa asing atau kata yang tidak familiar. Misalnya : The word for cat ini Spanis is gato.
  • Kata dimiringkan (italics) untuk menunjukkan nama sebuah kereta api, kapal, pesawat (alat transportasi). Con toh : NASA’s Challenger, QE2

Dan berikut ini beberapa contoh penggunaan italics dalam bahasa Inggris:

  • My favorite book is Where Have All the Flowers Gone. (Buku favorit saya adalah “Where Have All The Flowers Gone.”)
  • I love Seuss’s Oh, the Places You’ll Go! . (Saya suka buku “Dr. Seuss’s Oh, the Places You’ll Go!”)
  • Did you enjoy Charles Frazier’s Cold Mountain?. (Apakah kamu menikmati “Charles Frazier’s Cold Mountain?”)
  • Grrr! went the bear. (“Grrrrr” beruang itu bersuara.)
  • His head hit the stairs, kathunk!. (Kepalanya terantuk tangga, Kathunk! )
  • Albums and CDs: 1989 by Taylor Swift. (1989 merupakan album dan CD milik Taylor Swift.)
  • I’ve read book : To Kill a Mockingbird by Harper Le (Saya sudah membaca buku To Kill a Mockingbird by Harper Lee.) Belajar juga tentang: Contoh Kalimat SPOK Bahasa Inggris dan Artinya
  • My dad reading newspapers: The New York Times. (Ayah saya membaca koran The New York Times)
  • Alex watching movies: The Martian. (Alex menonton film : The Martian. )
  • Mia loves watching television programs: Doctor Who. (Mia suka menonton acara televisi : Doctor Who.)
  • There is no danger that Titanic will sink. The boat is unsinkable and nothing but inconvenience will be suffered by the passengers. Tidak ada tanda bahaya jika Titanic akan tenggelam. (Perahu ini didesain tidak akan tenggelam dan tidak mungkin akan membuat penumpangnya tidak nyaman.)
  • I just can’t stop reading Mary Shelley’s Frankenstein. ( Saya tidak bisa berhenti membaca Mary Shelley’s Frankenstein)
  • In Utero is my favorite Nirvana album. Utero merupakan album Nirvana favorit saya. 
  • Mexican artist Frida Kahlo painted many self-portraits, including the famous Self-Portrait with Thorn Necklace and Hummingbird. Artis Meksiko, Frida Kahlo melukis banyak sekali, termasuk salah satunya lukisan wajah diri sendiri dengan Thorn Necklace and Hummingbird.
  • I hate microeconomics. (Saya benci microeconomics)
  • Meeoww.. her cat making sounds everytime she get home. (Meeoooww… kucingnya bersuara, setiap kali dia pulang ke rumah) Belajar juga tentang: Cara Menulis ABC dalam Bahasa Inggris
  • My mom subscribes to the New York Times. (Ibu saya berlangganan The New York Times)
  • He had managed to eat ten cookies!. ( Dia telah makan 10 kue!)
  • I love the word flabbergasted. (Saya cuka kata flabbergasted)
  • Did you read John Grisham’s The Rainmaker?. ( Apakah kamu membaca John Grisham’s The Rainmaker?)

Penggunaan italics dalam bahasa Inggris sangatlah mudah dan tidak jauh berbeda dalam bahasa Indonesia bukan? Bagi kamu yang ingin mempelajari lebih banyak lagi kosa kata dalam bahasa Inggris ataupun past tenses, present tenses, dan future tenses maka bisa langsung cek di azbahasainggris.com.

Semoga informasi seputar penggunaan italics dalam bahasa Inggris kali ini membantu kamu semakin ahli lagi dalam berbahasa Inggris.