A-Z Kumpulan Kosakata Bahasa Inggris yang Sulit dan Artinya

Sebelum mengupas mengenai kosakata yang terdengar dan terlihat sulit, ada beberapa contoh kata yang jarang digunakan. Bukan berarti kata tersebut jarang digunakan atau tidak ada, namun kata – katanya hanya digunakan sewaktu – waktu atau hanya untuk kalangan tertentu saja.

Selain bahasa Indonesia, bahasa Inggris juga memiliki banyak kata yang sukar untuk diartikan. Agar kalian tidak bingung dan pusing, berikut ini ada beberapa contoh kumpulan kosakata bahasa Inggris yang sulit untuk bisa dipelajari dan siapa tahu dapat digunakan.

Baca juga :

Contoh kosakata beserta Artinya :

No.KosakataArti
1AbjureMengharamkan
2ApparentNyata
3BenedictionDoa
4Big bucksUang dalam jumlah besar
5CredenceKepercayaan
6ChickenfeedSedikit
7DisburseMembayar
8DisseminatingPenyebaran
9DissipateMenyia – nyiakan
10EnmeshedTerjerat
11EpithetJulukan
12ExtolMemuji
13ExtraneousTidak Sesuai
14ExtricateMelepaskan
15GrappleMenggenggam

Kumpulan Kosakata Bahasa Inggris yang Sulit

No.KosakataArti
16CacophonyBunyi Hiruk Pikuk
17CursorySepintas
18DeponeBersaksi di atas sumpah
19DisamMelucuti Senjata
20ErinaceousSeperti Landak
21effronteryKelancangan
22ExtolMemuji
23FinnimbrunPernak Pernik
24FloccinaucinihilipilificationSesuatu Yang Berharga
25GarishBerkilat
26GyrateMemutar
27HavocMalapetaka
28HypochondriacMurung
29InscriptionPrasasti
30ImbibeMenyerap

Baca juga :

No.KosakataArti
31InterdictMelarang
32inexorableTak Terhindarkan
33IntrepidPemberani
34IconoclastPemuja patung Berhala
35IndulgeMemanjakan
36IngratiateMengambil Hati
37IntercedeMengenahi
38IneffableTerlalu Hebat
39InaniloquentBerhenti Bicara
40JentacularBerhubungan dengan sarapan
41JurisprudenceSistem Hukum
42JumentousBau Urin Kuda
43Knees upPesta
44LachrymoseOrang Yang Suka Menangis
45LamprophonySuara Nyaring

Kumpulan Kosakata Bahasa Inggris yang Sulit

No.KosakataArti
46LibelFitnah
47LimerenceTergila gila dengan Seseorang
48LugubriousMurung atau Suram
49NudiustertianKemarin
50MalevolentJahat
51Mungopemulung sampah atau memungut barang dari tempat sampah
52MalignMemfitnah
53MettlesomeTabah
54MellifluosSuara Yang Lembut
55MoribundHampir Mati
56MortifyMembuat Malu
57MortalityKematian
58OmnibusMeliputi segala hal
59OmnipotentMaha Kuasa
60OmniscientMaha Tahu

Baca juga :

No.KosakataArti
61PanoplyPersenjataan Lengkap
62PalpableGamblang
63PerjurySumpah palsu
64PetrichorBau tanah setelah hujan
65PhenakismTipu Muslihat
66ProvidentialMujur
67PusillanimousPengecut
68PulveratriciousTertutup Debu
69PhosphenesCahaya Berkilau
70ProFoundLebih Dalam
71PronkBodoh atau orang yang lemah
72QuiescentDiam
73QualtaghMenunjukan seseorang yang ditemui di pagi hari
74QuerenciaMenunjukan tempat yang nyaman dan aman
75RastaquouereSeorang Pendaki Sosial

Kumpulan Kosakata Bahasa Inggris yang Sulit

No.KosakataArti
76RankleTertanam di Hati
77RailleryEjekan yang bersenda gurau
78RevelationWahyu
79ReviledDicerca
80RubicundBerwajah Merah
81RespectiveMasing masing
82RepercussionGema
83SerendipitySebuah Keberuntungan
84SignificanceMakna
85SymptomaticGejala
86ScintillatingGemilang
87Scopperloitpermainan kasar atau tidak sopan
88SelcouthAsing, langka
89ShovelSekop
90SuccinctSingkat

Kumpulan Kosakata Bahasa Inggris yang Sulit

No.KosakataArti
91ScurrilousKeji
92SempiternalAbadi
93SolitudeKondisi Menyendiri
94SurreptitiousDiam diam
95TarantismPenyakit Kritis
96TractablePenurut
97TimiditySifat Takut
98TyrotoxismKeju Beracun
99VerboseBertele – tele
100VialBotol Kecil
101WiddifulOrang yang patut digantung
102XylopolistProfesi Penjual Kayu
103ZabernismPenyalahgunaan kekuasaan otoritas atau militer

Baca juga :

Semoga contoh dari beberapa kumpulan kosakata bahasa Inggris yang sulit di atas menjadi referensi kamu untuk belajar kata semakin banyak lagi. Sampai bertemu kembali di lain kesempatan and good luck.