A-Z Kosakata Bahasa Inggris Yang Sering Digunakan dalam Soal

Mempersiapkan latihan dalam menghadapi ulangan penting kamu lakukan. Agar hasil yang didapat memuaskan, khususnya persiapan ulangan bahasa Inggris. Jika kamu ingin mengetahui secara lengkap apa saja contoh kosakata bahasa Inggris yang sering digunakan dalam soal, maka kamu patut mencari tahu seperti dalam pembahasan berikut. Simak kumpulan kosakata bahasa Inggris tentang pantai beserta arti dan contoh.

Pentingnya menguasai banyak kosakata, hal ini untuk mempermudah dalam mengartikan maksud dari pertanyaan dalam soal. Nah, berikut banyak contoh kata yang bisa kamu hapal dalam persiapan ulangan nanti, simak seperti di bawah ini :

Contoh Kalimat

No.Contoh KalimatArti
1Rina goes to school every dayRina pergi ke sekolah setiap hari
2They failed to win the prize because they failed to answer correctlyMereka gagal memenangkan hadiahnya karena tidak berhasil menjawab dengan benar
3Before doing the test, make sure to choose the right answerSebelum mengerjakan ujian pastikan pilih jawaban yang tepat
4The correct answer below is correctJawaban yang benar di bawah ini yang benar adalah
5Find the correct choice in the following answerTemukan pilihan yang benar pada jawaban berikut

Contoh Kosakata

No.KosakataArti
1aboutkira-kira, hampir atau tentang
2afterlama, kemudian, sesudah itu.
3again1 lagi, sekali lagi
4airudara
5allsemua
6alongsepanjang atau terus
7alsojuga
8ansebuah atau satu
9anddan
10anotheryang lain
11anyBeberapa atau Yang mana saja
12aroundkeliling atau sekitar
13asSebagai, Seperti atau sambil
14awayjauh
15backpunggung
16becausekarena
17beforesebelum
18belowdibawah
19betweendiantara
20bothkeduanya
21buttetapi
22byoleh atau dengan
23camedatang
24canbisa atau dapat
25comedatang
26coulddapat
27dayhari
28didmelakukan
29differentberbeda
30domelakukan

Ketahui juga contoh kosakata bahasa Inggris tentang alam dan kosakata bahasa Inggris yang sering digunakan dalam soal beserta contoh kalimat.

No.KosakataArti
31doesmelakukan
32eachsetiap atau masing – masing
33endakhir atau ujung
34evenbahkan
35everysetiap
36fewsedikit atau beberapa
37findmenemukan
38firstpertama
39foruntuk
40foundmenemukan
41fromdari
42getmemperolah
43givememberikan
44gopergi
45googbagus atau baik
46greatluar biasa
47hadmemiliki
48hasmemiliki
49havememiliki
50hedia laki laki
51helpmenolong atau bantuan
52herdia perempuan
53heredisini
54himdia laki laki
55homerumah
56houserumah
57howbagaimana
58Isaya
59ifjika
60indidalam

Deretan kosakata bahasa Inggris tentang maritim yang mudah dihapal. 

No.KosakataArti
61intokedalam
62justhanya atau tepat
63knowtahu
64largebesar
65lastterakhir
66leftmeninggalkan
67likemenyukai
68linegaris atau batas
69littlekecil atau sedikit
70longpenjang
71lookkelihatannya
72mademembuat
73makemembuat
74manlelaki
75manybanyak
76maymungkin
77mesaya
78menpara lelaki
79namenama
80nevertidak pernah
81newbaru selanjutnya
82nextselanjutnya
83nowsekarang
84numbernomor
85offmati atau padam
86oldtua atau usang
87onesatu
88onlyhanya
89oratau
90overberakhir

Berikut daftar kosakata bahasa Inggris yang sering digunakan dalam soal dan kosakata bahasa Inggris tentang gunung serta artinya lengkap.

No.KosakataArti
91partbagian
92peopleorang – orang
93placetempat
94putmenaruh
95readmembaca
96rightkanan atau hak
97samesama
98sawmeilihat
99sayberkata
100seemelihat
101shedia perempuan
102shouldharus
103showmenunjukkan
104smallkecil
105sojadi, begitu atau demikian
106somethingsesuatu
107soundsuara atau dengar
108stillmasih
109takemengambil
110tellmenceritakan
111thandaripada
112themmereka
113thenlalu
114theredisana
115theseini
116theymereka
117thingsesuatu atau hal
118thinkberpikir
119thoughtpikiran atau gagasan
120threetiga

Pelajari kembali contoh kosakata bahasa Inggris tentang lingkungan sekitar kamu, cukup mudah dimengerti katanya. 

No.KosakataArti
121throughmelalui
122timewaktu atau kali
123tountuk atau pada
124togetherbersama
125toojuga
126twodua
127underdibawah
128updiatas
129uskita
130usemenggunakan
131verysangat
132wantingin
133waterair
134waycara atau jalan
135wekita
136wellbaik
137wentpergi
138whatapa
139whenkapan atau ketika
140wheredimana
141whichyang mana
142whilesewaktu atay seketika
143whymengapa
144willakan
145withdengan
146wordkita
147workbekerja
148worlddunia
149wouldakan
150writemenulis
151yeartahun
152youkamu
153yourkamu
154Fill the blankIsi pada yang kosong
155EssayKarangan

Sekian pembahasan tentang contoh dan kumpulan kosakata bahasa Inggris yang sering digunakan dalam soal. Semoga menambah koleksi kosakata yang kamu pelajari, selamat mencoba.