25 Contoh Jenis Doa yang Paling Sering Diucapkan dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya

Kembali bersama azbahasainggris.com, portal materi-materi Bahasa Inggris yang membahas mengenai berbagai fenomena-fenomena kebahasaan. Jika pada artikel contoh dan penggunaan azbahasainggris.com sebelum telah membahas mengenai Quotes Ramadhan Bahasa Inggris dan Artinya, Halal Bihalal dalam Bahasa Inggris,

serta Contoh Kalimat Bahasa Inggris tentang Object Pronoun, maka di artikel contoh dan penggunaan kali ini azbahasainggris.com akan membahas mengenai contoh jenis doa dalam Bahasa Inggris pada artikel yang berjudul: 25 Contoh Jenis Doa Yang Paling Sering Diucapkan Dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya. Namun jangan lupa juga untuk membaca artikel-artikel contoh dan penggunaan yang lainnya ya! Contoh Kalimat Bahasa Inggris tentang Reservation, Contoh Kalimat Saran Bahasa Inggris dan Artinya.

Memanjatkan doa bisa dikatakan sebuah kegiatan yang universal. Selaku mahluk ciptaan Tuhan dan sebagai manusia yang beragama, sudah sepatutnya seorang insan memanjatkan doa kepada keberadaan sebuah entitas yang dirasa Maha Segalanya.

Karena itulah didalam Bahasa Inggris sekalipun terdapat contoh-contoh jenis doa yang biasa dituturkan. Maka berikut ini 25 contoh jenis doa yang paling sering diucapkan dalam bahasa inggris beserta artinya:

  • May the God be with you.
    (Semoga tuhan bersamamu.)
  • Bless you.
    (Terberkatilah engkau.)
  • Wish me luck.
    (Doakan aku berhasil.)
  • To the God Almighty I pray.
    (Kepada Tuhan Yang Maha Kuasa aku berdoa.)
  • Thank God, here we pray to the Omnipotent.
    (Terima kasih Tuhan, aku berdoa kepada Yang Maha Kuasa.)
  • O God, The Most Gracious and Merciful.
    (Ya Tuhan, Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang.)
  • In the name of God, all praises upon You.
    (Dengan menyebut nama Tuhan, segala pujian bagi-Nya.)
  • Dear God, that is the only thing I ask to You.
    (Ya Tuhan, hanya satu hal yang kupinta pada-Mu.)
  • Hope God will hear our prays.
    (Semoga Tuhan mendengar doa-doa kita.)
  • I seek refuge in God from Satan the outcast.
    (Kami berlindung kepada Tuhan dari setan yang terkutuk.)
  • You are in the very center of my pray.
    (Kau menjadi pusat doa-doa ku.)
  • May the God’s will be blessed upon you.
    (Semoga kehendak Tuhan diberkahkan kepadamu.
  • Glory be to God.
    (Mahasuci Tuhan.)
  • May the peace, mercy, and blessings of God be upon you.
    (Semoga kedamaian, ampunan, dan berkah Tuhan berada padamu.)
  • I ask for the God’s forgiveness and His mercy.
    (Aku memohon ampunan Tuhan dan kemurahannya.)
  • God is indeed Forgiving, Merciful.
    (Tuhan tentu Mahapengasih, Mahapenyayang.)
  • God, show us the straight path.
    (Tuhan, tunjukkan kami jalan yang lurus.)
  • In the name of the Almighty, His will be done.
    (Dengan menyebut nama Tuhan, apapun yang Ia kehendaki maka terjadilah.)
  • May we enter the heaven because of what we used to do.
    (Semoga kita dapat berakhir disurga sesuai atas apa yang telah kita lakukan.)
  • God, keep us away from the evil plans and its doers.
    (Tuhan, jauhkan kami dari rencana jahat dan para pelakunya.)
  • I seek refuge only in the Lord of mankind.
    (Aku memohon perlindungan kepada Tuhannya manusia.)
  • To Lord of the House, let we ask your blessing.
    (Penguaasa dari Tempat ini, izinkan kami meminta berkahmu.)
  • I ask to the only God for His virtue and His joy.
    (Aku memohon kepada Tuhan Yang Satu untuk kebajikan dan sukacitanya.)
  • O God, forbid us from beholding hellfire.
    (Oh Tuhan, hindarkan kami dari api neraka.)
  • May the God love your effort.
    (Semoga Tuhan menyukai usahamu.)

Itulah tadi 25 contoh jenis doa yang paling sering diucapkan dalam bahasa inggris beserta artinya yang dapat dijadikan sampel jenis-jenis doa dalam Bahasa Inggris.

Dengan mengetahui jenis-jenis doa dalam Bahasa Inggris, tentunya dapat meningkatkan kemampuan kebahasaan lebih baik lagi.