34 Contoh Kalimat Personifikasi Bahasa Inggris beserta Artinya

Majas adalah gaya bahasa yang digunakan seseorang untuk mengungkapkan suatu  ide, pesan, perasaan atau cerita pada kalimat, pyisi atau cerita. Majas tidak hanya dikenal dalam Bahasa Indonesia, namun juga digunakan dalam Bahasa Inggris. Ada 8 jenis majas dalam Bahasa Inggris, yaitu majas metafora, majas metafora, majas personifikasi, majas hiperbola, majas simile, majas idiom (idiomatic), majas […]

20 Contoh Alliteration dalam Bahasa Inggris dan Arti

Hello there our fellow readers! Apa kabar anda? Semoga sehat selalu ya. Beberapa waktu yang lalu kita telah membahas materi mengenai contoh penggunaan modal auxiliaries berikut rumus dan artinya. Setelah membaca materi tersebut tentu pembaca semakin menguasai penggunaan modal auxiliaries. Nah, kali ini penulis akan mengajak pembaca untuk menguasai materi dalam bahasa Inggris yang lainnya. […]

30 Contoh Hyperbole Sentence Beserta Artinya

Kalimat hiperbola atau hyperbole sentences atau kalimat hiperbola dalam Bahasa Indonesia biasa digunakan dalam bahasa sastra, khususnya puisi, dan bahasa conversation atau percakapan khususnya dalam pidato. Hyperbole sentence adalah kalimat yang menggunakan kata-kata yang dilebih-dilebihkan dengan maksud tertentu. Tentu saja kalimat tersebut tidak berarti secara harfiah atau kata sebenarnya. Contohnya dalam Bahasa Indonesia misalnya : […]

8 Jenis Majas dalam Bahasa Inggris – Pengertian – Contoh

Dalam proses komunikasi sosial, manusia tidak bisa terlepas dari bahasa sebagai sarana untuk menyampaikan maksud dan tujuan yang diinginkan. Bahasa yang digunakan bisa langsung secara lisan atau melalui tulisan yang berisi pemikiran-pemikiran dari manusia itu sendiri. Terkadang pemikiran-pemikiran yang dapat ditulis melalui media ini lebih mendapat pengakuan dari orang lain dikarenakan pemikiran tersebut dapat diabadikan […]