1-100 Contoh Bahasa Inggris dalam Angka

Angka dalam Bahasa Inggris tidak terlalu sulit, sama dengan Bahasa Indonesia. Hanya tinggal mengingat beberapa kata kunci. Angka atau number itu sendiri dibagi menjadi dua macam, yaitu ordinal number (bilangan bertingkat) dan cardinal number (bilangan biasa). Dalam artikel ini, kita akan membahas contoh Bahasa Inggris dalam angka, berdasarkan kedua hal tersebut. 1. Ordinal Number Ordinal […]

5 Pengaruh Bahasa Inggris dalam Bahasa Indonesia

Bahasa Indonesia yang diambil dari bahasa melayu diyakini sebagai bahasa persatuan Indonesia. Bahasa pemersatu dari berbagai keragaman bahasa daerah yang ada di Indonesia dan memiliki bahasa dan budaya masing-masing. Bahasa Inggris juga merupakan bahasa persatuan bagi negaranya Inggris. Digunakan sebagai bahasa nasional oleh beberapa negara lain, selain Inggris. Dalam perkembangannya, Bahasa Inggris kemudian menjadi bahasa […]

7 Teks Bahasa Inggris untuk Pemula dan Tekniknya

Belajar Bahasa inggris bagi sebagian orang memang tidak mudah. Banyak hal yang harus dipelajari mulai dari grammar Bahasa Inggirs, contoh percakapan Bahasa Inggris, reading, contoh kosa kata Bahasa Inggris sehari-hari, dan sebagainya. Nah, dalam artikel kali ini kita akan membahas teks Bahasa Inggris untuk pemula. Berarti kita belajar reading. Bagaimana cara membaca dan memahaminya. Sebelum […]

2 Penggunaan Concord dalam Bahasa Inggris

Concord dalam bahasa berarti kesesuaian antar penyusun kalimat atau kata berdasarkan aturan kebahasaan tertentu, misalnya dalam Bahasa Indonesia, Bahasa Arab, atau Bahasa Inggris, Dan yang kita akan bicarakan dalam hal ini adalah concord dalam Bahasa Inggris. Dalam Bahasa Inggris ada beberapa aturan kesesuaian dalam kalimat. Misalnya dalam contoh 16  tense English subjek orang ketiga tunggal […]

6 Penggunaan Connector dalam Bahasa Inggris

Connector dan Conjuction dalam Bahasa inggris mempunyai arti yang sama, yaitu kata penghubung atau kata sambung. Namun, penggunaannya berbeda. Contoh kalimat conjunction digunakan dalam dua kata, dua klausa, atau dua kalimat yang digabungkan menjadi satu. Atau dalam Bahasa Indonesia, conjunction membentuk kalimat majemuk. Sedangkan connector tidak selalu menghubungkan dua kalimat menjadi satu. Kalimat yang dihubungankannya […]

100+ Contoh British English dan American English

Bahasa Inggris ternyata mempunyai dua gaya yang berbeda. Yaitu British English dan American English. Keduanya jika diteliti secara grammar tidak jauh berbeda. Penulisan contoh kalimat tenses verba dan nominal, dependent preposition, possesive – adjective, phrasa, rumus passive voice, article, contoh kalimat noun dan promoun, dan sebagainya sama. Namun secara vocabulary ada beberapa hal yang berbeda. […]

Perbedaan Biografi dan Autobiografi dalam Bahasa Inggris

Biography atau autobiography dalam Bahasa Inggris tidak berbeda jauh artinya dengan biografi dan autobiografi dalam Bahasa Indonesia. Biografi dalam Bahasa Inggris  Biografi adalah cerita atau kisah hidup seseorang sejak mulai lahir sampai saat tulisan dibuat. Kisah tersebut ditulis oleh orang lain. Yang ditulis adalah perjalanan hidup lengkap, dengan saat-saat penting yang diingat dan dapat dijadikan […]

2 Perbedaan Much dan Many dalam Bahasa Inggris

Much dan many dua kata Bahasa Inggirs yang kita sering dengar dan temukan dalam Bahasa Inggris . Arti keduanya sama, yaitu banyak. Sehingga terkadang orang bingung dalam penggunaan dan perbedaannya. Artikel kita kali ini akan membahas perbedaan much dan many dalam Bahasa Inggris yang akan telihat dalam penggunaannya. Much dan Many Sebagai Pronoun Much dan […]

4 Perbedaan ‘A’ dan ‘An’ dalam Bahasa Inggris

Artikel dalam Bahasa Inggrs ada a, an, dan the. Penggunaannya nyaris sama. Semuanya mengiringi kata benda (noun). Kata the, a, dan an secara garis besar berfungsi menentukan identitas apakah sebuah benda yang dijelaskan bersifat umum atau khusus. Umum berarti berlaku untuk semua benda atau hanya berlaku pada benda tertentu saja. Penggunaan jenis ini sering juga […]

30 Contoh Kalimat Bahasa Inggris Gaul dan Artinya

Dalam Bahasa Indonesia ada kata-kata yang sering digunakan dalam masyarakat terutama anak-anak muda dan sebenarnya bukan merupakan bahasa baku. Bahasa ini jumlah kosa katanya terus bertambah seiring dengan perkembangan zaman. Sering digunakan tanpa memperhatikan tata bahasa. Kita menyebutnya dengan bahasa gaul. Begitu pula dengan Bahasa Inggris. Dalam Bahasa Inggris juga adalah beberapa kata yang populer […]